Sunday, March 17, 2013

Contoh Soal UKG Guru SD

Berikut ini contoh soal UKG Guru SD yang dapat digunakan untuk latihan dalam menghadapi UKG. Soal uji kompetensi guru SD ini terdiri dari seratus nomor dengan alokasi waktu pengerjaan sebanyak 2 jam (120) menit dengan cara memilih salah satu jawaban yang Anda anggap paling benar.Berikut ini adalah contoh soalnya.

Pernyataan di bawah ini merupakan karakteristik perkembangan peserta didik SD/MI ditinjau dari aspek fisik, kecuali …. 
A. menunjukkan variasi yang besar pada tinggi dan berat badan
B. memiliki keterampilan fisik untuk memainkan permainan
C. penambahan-penambahan dalam kemampuan motorik halus
D. memiliki kemampuan dalam mengangkat beban yang berat

Pada anak usia sekolah dasar sering disebut ‘usia berkelompok’. Pernyataan tersebut menunjukkan karakteristik perkembangan anak dalam aspek ….
   
A. sosial
B. moral
C. intelektual
D. emosional











Untuk membelajarkan kompetensi dasar perkalian bilangan, kemampuan awal/ prasyarat yang harus dimiliki siswa adalah kemampuan ….
   
A. membagi
B. menjumlah
C. mengurang
D. menghitung











 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Laundry Detergent Coupons